Penjelasan Sosial Budaya - MEDIA PENDIDIKAN
  • Home
  • about
  • contact

MEDIA PENDIDIKAN

BERBAGAI ILMU

    • ARTIKEL
    • BRUSH
    • BOOK
    • STYLE
    • TEMPLATES
    • SPORT

    Breaking

    Home Top Ad

    WELCOME TO MY WEB

    Post Top Ad

    Responsive Ads Here

    Monday, February 25, 2019

    Home IPS Penjelasan Sosial Budaya

    Penjelasan Sosial Budaya

    mediapendidikan 9:04 AM IPS,

    SOSIAL BUDAYA



    indonesiaku
    Pengertian sosial budaya
    Sosial budaya terdiri dari dua kata yaitu sosial dan budaya. Sosial berarti segala sesuatu yang berhubungan dengan masyarakat sekitar.  Sedangkan budaya berasal dari kata bodhya yang artinya pikiran dan akal budi. Budaya juga diartikan sebagai segala hal yang dibuat manusia berdasarkan pikiran dan akal budinya yang mengandung cinta dan rasa.  Jadi kesimpulannya adalah sosial budaya merupakan segala hal yang di ciptakan manusia dengan pikiran dan budinya dalam kehidupan bermasyarakat.
    Pengertian sosial budaya menurut para ahli
    • Andreas Eppink: sosial budaya atau kebudayaan adalah segala sesuatu atau tata nilai yang berlaku dalam sebuah masyarakat yang menjadi ciri khas dari masyarakat tersebut.
    • Burnett : kebudayaan adalah keseluruhan berupa kesenian, adat istiadat, moral, hukum, pengetahuan, kepercayaan dan kemampuan olah pikir dalam bentuk lain yang didapatkan seseorang sebagai anggota masyarakat dan keseluruhan bersifat kompleks.
    Sosial budaya dapat memberikan dampak- dampak tersendiri bagi bagi masyarakat sekitar. Dampak ini dapat berupa positif dan negatif. Dampak positifnya bisa berupa:
    1. Sebagai pedoman dalam hubungan antara manusia dengan komunitas atau kelompoknya.
    2. Sebagai simbol pembeda antara manusia dengan binatang.
    3. Sebagai petunjuk atau tata cara tentang bagaimana manusia harus berperilaku dalam kehidupan sosialnya.
    4. Sebagai modal dan dasar dalam pembangunan kehidupan manusia.
    5. Sebagai suatu ciri khas setiap kelompok manusia.
    Sementara dampak negatifnya adalah:
    1. Menimbulkan kerusakan lingkungan dan kelangsungan ekosistem alam.
    2. Mengakibatkan adanya kesenjangan sosial yang kemudian menjadi penyebab munculnya penyakit-penyakit sosial, termasuknya tingginya tingkat kriminalitas.
    3. Mengurangi bahkan dapat menghilangkan ikatan batin dan moral yang biasanya dekat dalam hubungan sosial antar masyarakat.
    Jadi, terciptanya sebuah kebudayaan atau sosial budaya di masyarakat dikarenakan oleh interaksi antar manusia dengan alam sekitarnya. Sehingga kita seharusnya menjaga dan melestarikan kebudayaan yang sudah lama kita pertahankan.
    • Contoh rumah adat provinsi Aceh :
    • Contoh rumah adat provinsi Sumatera Barat :
    • Contoh rumah adat provinsi Kalimantan Barat :

    KEBUDAYAAN INDONESIA

    Pengertian Perubahan Sosial Budaya menurut para ahli :
    • Max Weber
    Pengertian perubahan sosial budaya menurut pendapat Max Weber bahwa perubahan sosial budaya adalah perubahan situasi dalam masyarakat sebagai akibat adanya ketidaksesuaian unsur-unsur di dalamnya (ditulis dalam bukuSociological Writings)
    • Kingsley Davis
    Kingsley Davis mengemukakan pendapat mengenai perubahan Budaya, dimana  perubahan yang mencakup segenap cara berpikir dan bertingkah laku, yang timbul karena adanya interaksi yang bersifat komunikatif.

    • W.Kornblum 
    Belia berpendapat bahwa perubahan sosial budaya adalah perubahan suatu budaya masyarakat secara bertahap dalam jangka waktu lama.

    • Selo Soemardjan
    Selo Soemardjan mengemukakan pendapat mengenai perubahan sosial : adalah semua perubahan yang terjadi pada lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam suatu masyarakat,di mana perubahan tersebut memengaruhi sistem sosialnya. Perubahan sosial yang dimaksud mencakup nilai-nilai dan pola-pola perilaku di antara kelompok-kelompok dalam masyarakat.

    • J.L Gillin dan J.P Gillin 
    Ada pendapat terkenal mengenai Perubahan Sosial yang dikemukakan oleh J.L dan J.P Gillin, dimana mereka menyebutkan bahwa perubahan sosial adalah variasi dari mode atau cara-cara hidup yang telah diterima, baik karena perubahan kondisi geografis, dalam kebudayaan materil, komposisi penduduk atau ideologi, maupun disebabkan oleh difusi atau penemuan-penemuan baru dalam kelompok

    Tags # IPS
    Share This
    Author Image

    About mediapendidikan

    IPS
    Diposting oleh mediapendidikan di 9:04 AM
    Email ThisBlogThis!Share to XShare to FacebookShare to Pinterest
    Label: IPS
    mediapendidikan
    Nama saya Richo Nofriyanto. saya bertempat tinggal di Muara Tebo-Jambi. Saya Keturunan Jawa. Sekarang saya sekolah kelas XII Multimedia di SMK AL-KHAIRIYAH Muara Tebo.

    No comments:

    Post a Comment

    Newer Post Older Post Home
    Subscribe to: Post Comments (Atom)

    Post Bottom Ad

    Responsive Ads Here

    Author Details

    Templatesyard is a blogger resources site is a provider of high quality blogger template with premium looking layout and robust design. The main mission of templatesyard is to provide the best quality blogger templates which are professionally designed and perfectlly seo optimized to deliver best result for your blog.

    KONTEN

    • BAHASA INDONESIA
    • ENGLISH
    • IPA
    • KEWARGANEGARAAN
    • KEWIRAUSAHAAN
    • MATEMATIKA
    • MULTIMEDIA
    • PENJASKES
    • PRAMUKA
    • SPORT

    Socialize

    • facebook count=3.5k;
      Followers
    • twitter count=1.7k;
      Followers
    • gplus count=735;
      Followers
    • youtube count=2.8k;
      Followers
    • pinterest count=524;
      Followers
    • instagram count=849;
      Followers

    Facebook

    Powered by Blogger.

    Recent Comments

    About Me

    My photo
    mediapendidikan
    View my complete profile

    Recent

    Popular

    • Macam-macam Tenses dalam Bahasa Inggris |MEDIA PENDIDIKAN|
      Dalam dunia internasional penguasaan Bahasa Inggris sangat diperlukan. Jika seseorang menguasai Bahasa Inggris, ia akan mudah mencari pek...
    • PENGERTIAN, TUJUAN, FUNGSI, SERTA MANFAAT AMDAL |MEDIA PENDIDIKAN|
      PENGERTIAN, TUJUAN, FUNGSI, SERTA MANFAAT AMDAL |MEDIA PENDIDIKAN|
         DI  Indonesia banyak perusahaan dan industri. Dari bentuk PT, cv, dan lain sebagainya. Tetapi pihak dari perusahaan tersebut rata-rata ku...
    • pengertian dan Pejelasan Trigonometri |MEDIA PENDIDIKAN|
         Dalam belajar matematika, tak lepas dari yang namanya TRIGONOMETRI.  Trigonometri merupakan sebuah cabang matematika yang berhadapan deng...
    • Pengertian, Fungsi, dan Peran pers
      Bicara tentang pers, apakah kalian tahu tentang pers? apa pengertian pers? apa fungsi pers? apa peran pers? jika kalian belum mengenal apa i...
    • pengertian, fungsi, serta macam-macam modem
      Pengertian Modem, Fungsi Modem dan Macam Jenis Modem pada jaringan internet  – Seiring berkembangnya zaman, zaman semakin maju dan s...

    Comments

    Archive

    Sponsor

    AD BANNER

    Technology

    Tags

    BAHASA INDONESIA CARA DOWNLOAD ENGLISH IPA IPS KEWARGANEGARAAN KEWIRAUSAHAAN MATEMATIKA MULTIMEDIA PENJASKES PRAMUKA SPORT

    Pages

    • Home
    • CONTACT
    • ABOUT

    Tags

    ENGLISH (2) IPA (3) KEWARGANEGARAAN (3) KEWIRAUSAHAAN (3) MATEMATIKA (2) SPORT (2)

    Connect With us

    34.2k likes

    Like

    28.6k followers

    Follow

    8.6k subscribers

    Subscribe

    17.3k followers

    +1

    Recent News

    About Me

    authorNama saya Richo Nofriyanto. saya berstatus pelajar. kepada pengunjung mohon doa dan dukungan atas kesuksesan blog saya
    Learn More →

    Contact Form

    Name

    Email *

    Message *

    Categories

    • BAHASA INDONESIA (3)
    • CARA DOWNLOAD (1)
    • ENGLISH (2)
    • IPA (3)
    • IPS (5)
    • KEWARGANEGARAAN (3)
    • KEWIRAUSAHAAN (3)
    • MATEMATIKA (2)
    • MULTIMEDIA (19)
    • PENJASKES (3)
    • PRAMUKA (4)
    • SPORT (2)
    Crafted with by TemplatesYard | Distributed by Gooyaabi Templates